Apa saja yang baru di windows 8.1 ?Bedanya dengan win 8 apa?
Kembalinya Tombol Start
Setelah dipendahulunya (Windows 8) dihilangkan Tombol Start. Kini microsoft telah mengembalikan Tombol Start di Windows 8.1 ini.
Bisa menjalankan 4 aplikasi secara bersamaan
Di windows 8.1 ini kita bisa menjalankan 4 Aplikasi sekaligus dalam layar terpisah.
Update Aplikasi Otomatis
Aplikasi yang terpasang akan Otomatis terupdate apabila pihak pengembang memperbaharui versi barunya.
Boot langsung ke tampilan Dekstop
Di windows 8 yg lalu, ketika boot akan langsung ke login screen, di Windows 8.1 ini Boot akan langsung dialihkan ke Dekstop.
Tentunya masih banyak hal-hal baru yg terdapat di Sistem Operasi Terbaru dari Microsoft Ini.
Seperti yang saya terangkan di atas, ada 12 versi yang terdapat dalam windows 8.1 ini.
Diantaranya :
- Windows 8.1 Professional x86 Russian
- Windows 8.1 Professional x86 English
- Windows 8.1 Professional x64 Russia
- Windows 8.1 Professional x64 English
- Windows 8.1 Professional with WMC x86 Russian
- Windows 8.1 Professional with WMC x86 English
- Windows 8.1 Professional with WMC x64 Russian
- Windows 8.1 Professional with WMC x64 English
- Windows 8.1 Enterprise x86 Russian
- Windows 8.1 Enterprise x86 English
- Windows 8.1 Enterprise x64 Russian
- Windows 8.1 Enterprise x64 English
System requirements :
- Processor: 1 gigahertz ( GHz ) or higher.
- RAM: 1 gigabyte (GB ) for the 32-bit version or 2 GB for 64- bit version.
- Free hard drive space: 16 gigabytes (GB) for the 32-bit version or 20 GB for 64- bit version.
- Graphics card : graphics device Microsoft DirectX 9 or later .
- Additional requirements to use certain features.
- To use the touch capabilities requires a tablet or monitor that supports multitouch .
- To access the Windows Store to download and run applications that require an active internet connection and a screen resolution of at least 1024×768 pixels .
- To bind the application requires a minimum screen resolution of 1366×768.
Download Windows 8.1
- Windows 8.1 Part 1
- Windows 8.1 Part 2
- Windows 8.1 Part 3
- Windows 8.1 Part 4
- Windows 8.1 Part 5
- Windows 8.1 Part 6
Masing-masing part 800Mb. Silahkan cek semua Link terlebih dahulu sebelum Download.
0 komentar:
Post a Comment